Kontribusi Penerapan Mendeley Pada Tugas Akhir Mahasiswa Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Dan Rekreasi Universitas Nusa Cendana, Kupang, Nusa Tenggara Timur

  • Fera Ratna Dewi Siagian Universitas Nusa Cendana
  • Michael Johannes Hadiwijaya Louk Universitas Nusa Cendana
  • Ronald Dwi Ardian Fufu Universitas Nusa Cendana
  • Lukas Maria Boleng Universitas Nusa Cendana
  • I Nyoman Wahyu Esa Wijaya
Keywords: Mendeley, Mahasiswa, NTT

Abstract

Mendeley adalah aplikasi manajemen referensi yang digunakan untuk mempermudah  pembuatan sitasi dan pembuatan daftar pustaka pada penulisan karya ilmiah. Tujuan Kegiatan ini adalah untuk memberikan pengetahuan baru kepada mahasiswa betapa pentingnya penerapan mendeley dalam membantu mahasiswa untuk penulisan tugas akhir. Proses penerapan mendeley dilakukan dengan memberikan pelatihan serta penugasan guna untuk dapat mengoperasionalkan aplikasi mendeley pada tugas akhir mahasiswa semester 9 pada program studi penjaskesrek. Hasil yang diharapkan dari kegiatan penerapan mendeley ini adalah dapat mempermudah mahasiswa tingkat akhir  dalam penulisan karya ilmiah.

Published
2023-03-03
Section
Articles
Abstract viewed = 191 times
PDF : 283 times